Siapa bilang basement hanya berfungsi sebagai gudang atau tempat parkir? Dengan sedikit sentuhan, basement bisa disulap menjadi ruang yang nyaman dan fungsional. Salah satunya kamar mandi basement yang menjadi solusi praktis untuk menambah jumlah kamar mandi di rumah Anda. Namun merancang kamar mandi di area basement membutuhkan perhatian khusus. Sebab kondisi basement cenderung lembab dan […]